Finance Staff
PT. Setiono Cahaya Perkasa membuka kesempatan bagi Anda yang berkompeten dan memiliki passion di bidang keuangan untuk bergabung sebagai Finance Staff.
Tanggung Jawab Pekerjaan :
- Melakukan verifikasi atas invoice dan faktur pajak yang diterbitkan oleh vendor
- Rekonsialisasi semua akun dan rekonsiliasi bank
- Membuat weekly report
- Melakukan dan memeriksa input data transaksi dengan benar
- Memeriksa tagihan dan membuat rekap serta memastikan pembayaran
- Melakukan Record dan menjurnal transaksi harian ke dalam Sistem
- Membantu pembuatan laporan keuangan
- Memastikan dokumen yang berhubungan dengan transaksi keuangan lengkap dan benar
Keahlian :
Menguasai Ms. Office dengan baik.
Kemampuan komunikasi yang baik dan keterampilan akuntansi yang kuat.
Kualifikasi :
Minimal D-3/ S1 Fakultas Ekonomi
Pengalaman minimal 1 Tahun di Bagian Finance
Berdomisili di JKT lebih Diutamakan
Waktu Bekerja :
Tunjangan :
Mess Karyawan
Insentif :
Uang Abensi