Lowongan Kerja Staff Administrasi

Posted Date: September 18, 2023

PT. Alvindo Raja Pratama, sebuah perusahaan mitra PT. PLN (Persero) seluruh Indonesia membutuhkan seorang staff administrasi yang cakap untuk ditempatkan di kantor di Bali

Tanggung Jawab Pekerjaan :

-Koordinasi dengan staf administrasi jika ada meeting gabungan atau kegiatan lainnya.
-Mengumpulkan dan menyusun dokumen.
-Mengurus dokumen ke bank untuk keperluan tender
-Mendata dan melakukan perpanjangan STNK Tahunan dan asuransi kendaraan kantor
-Menyiapkan tiket dan akomodasi untuk kegiatan kerja atau kunjungan luar kantor.
-Memastikan persediaan alat tulis kantor.
-Membuat dan menyusun rekapan pengeluaran kas harian untuk diserahkan ke staf akunting

Keahlian :

Menguasai Microsoft Office, internet, nyaman menggunakan komputer, mampu berkomunikasi dengan baik

Kualifikasi :

Wanita , Usia 21 – 30 tahun
Memiliki SIM C aktif
Pengalaman minimal 1 tahun

Waktu Bekerja :

Senin – Jumat, Pukul 09:00 – 17:00; Sabtu Pukul 09:00-12:00

Tunjangan :

BPJS Kesehatan dan Tenaga Kerja

Insentif :

Bonus prestasi

Profile Perusahaan

Deskripsi Perusahaan

PT. ALVINDO RAJA PRATAMA adalah perusahaan yang bergerak di bidang MEKANIKAL DAN ELECTRICAL yang melayani perusahaan Milik Negara seperti PT Indonesia Power, dan PT PLN (Persero) di seluruh Indonesia. PT. ALVINDO RAJA PRATAMA Sebagai perusahaan yang bergerak dibidang pengadaan barang dan jasa yang didirikan pada tahun 2016, kami menyediakan solusi bisnis yang inovatif kepada perusahaan yang menjadi mitra kami, yang mana kami selalu mengutamakan mutu serta kepercayaan demi kelangsungan bisnis yang harmonis dan berkelanjutan PT. ALVINDO RAJA PRATAMA saat ini fokus terhadap Spare part Turbine dan Diesels baik yang bersifat mekanikal maupun electrical, mulai dari Control part sampai Filter, disamping kami juga melayani kebutuhan sesuai permintaan mitra kami.

Laporkan lowongan ini

Lowongan Serupa

CV Biru Laut Abadi

Admin Outlet

CV Biru Laut Abadi
Badung
NUSATUNA

Admin Staff

NUSATUNA
Denpasar
PT. BALI SEMESTA AGUNG

Admin Operasional

PT. BALI SEMESTA AGUNG
Denpasar
Harvest Digital Printing

Staff Administrasi Online

Harvest Digital Printing
Denpasar
PT. Talenta Cipta Jaya

Admin Outlet

PT. Talenta Cipta Jaya
Denpasar

Premium Jobs

Sumber Rezeki

Sales Marketing Manager

Sumber Rezeki
Jakarta Utara
La Semplicita Italian Cuisine

Restaurant Server

La Semplicita Italian Cuisine
Kabupaten Tangerang
PT. DIANBATARA PERKASA

Staff Purchasing

PT. DIANBATARA PERKASA
Sidoarjo
PT. LANCAR SUKSES INFINITI

Sales Executive

PT. LANCAR SUKSES INFINITI
Jakarta Barat
CV Biru Laut Abadi

Admin Outlet

CV Biru Laut Abadi
Badung